KEGIATAN MARAWIS DAN HADROH DI PONDOK PESANTREN AL-KAFFAH

 



Salah satu kegiatan Ekstrakulikuler di Pondok Pesantren Al-Kaffah yaitu Marawis dan juga Hadroh.

Marawis (bahasa Arab: مراويس) adalah salah satu jenis "band tepuk" dengan perkusi sebagai alat musik utamanya. Musik ini merupakan kolaborasi antara kesenian Timur Tengah dan Betawi, dan memiliki unsur keagamaan yang kental. Itu tercermin dari berbagai lirik lagu yang dibawakan yang merupakan pujian dan kecintaan kepada Sang Pencipta.
Sumber : Wikipedia

Hadroh adalah sebuah alat musik tradisional yang berasal dari Sumatera Barat, Indonesia. Alat ini terdiri dari beberapa jenis rebana seperti rebana ud, rebana lima dan rebana enam.

Hadroh memiliki perbedaan dengan alat musik tradisional lainnya seperti Marawis yang berasal dari Arab Saudi. Cara memainkannya adalah dengan menabuh rebana-rebana yang terdapat pada hadroh dengan tangan.

Sumber : felderfans.com


No comments

2022 © Pondok Pesantren Al - Kaffah. Powered by Blogger.